PENILAIAN KINERJA KEUANGAN MENGGUNAKAN ANALISIS RASIO KEUANGAN (STUDI PADA PT. PEGADAIAN PERSERO BANDA ACEH)

fitri yunina

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan PT. Pegadaian (Persero) cabang Banda Aceh. Kinerja keuangan tersebut akan dianalisis dengan rasio likuiditas, rasio aktivitas, rasio solvabilitas dan rasio profitabilitas. Pengamatan penelitian ini yaitu dari tahun 2015-2017 yaitu pada PT. Pegadaian (Persero) cabang Banda Aceh. Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menemukan bahwa kinerja keuangan PT. Pegadaian (Persero) cabang Banda Aceh sudah baik. Namun rasio solvabilitas tahun 2016 harus diturunkan, sehingga mengurasi risiko kebangkrutan perusahaan.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35308/akbis.v4i2.2877

Refbacks

  • There are currently no refbacks.