Inovasi Fitur Kurir Pada Aplikasi Jual Beli Online Shopee
Abstract
Salah satu layanan yang ditawarkan pada aplikasi Shopee adalah transaksi dengan metode Cash On Delivery (COD). Meski menawarkan kemudahan, masih banyak polemik antara konsumen dan kurir karena metode pembayaran seperti tidak mau membayar dengan alasan tidak memesan paket. Hal ini menimbulkan kerugian bagi kurir maka dari itu tujuan penulis adalah membuat inovasi terkait layanan pengaduan pada aplikasi shopee khusus kurir untuk membantu dalam mempermudah penyampaian laporan. Pembuatan gambaran inovasi ini menggunakan Marvelapp yang kemudian hasilnya dipresentasikan melalui Focus Group Discussion (FGD).
Full Text:
PDFReferences
E. P. Fitriyadi, “Inovasi E-Commerce dan Starup Sebagai Tantangan Masyarakat Industri 4.0,” Jurnal Teknologi Informasi ESIT, vol. 14, no. 03, pp. 34–39, 2019.
J. Solim, M. S. Rumapea, A. Wijaya, B. Monica, and W. Lionggodinata, “Upaya Penanggulangan Tindak Pidana Penipuan Situs Jual Beli Online Di Indonesia,” Jurnal Hukum Samudra Keadilan, vol. 5, no. 1, pp. 97–109, 2019.
F. N. Latifah, M. R. Maika, and N. L. Azizah, “Minat Mahasiswa Perbankan Syariah Melakukan Pembayaran Transaksi Non Tunai Berbasis Web,” Malia: Jurnal Ekonomi Islam, vol. 12, no. 1, pp. 29–38, 2020.
S. T. Jane and A. M. T. Anggraini, “Tanggung Jawab Merchant Shopee Dalam Transaksi COD Menurut Hukum Perlindungan Konsumen,” Reformasi Hukum Trisakti, vol. 4, no. 1, pp. 81–90, 2022.
I. W. G. Wiryawan, “Urgensi Perlindungan Kurir Dalam Transaksi E-Commerce Dengan Sistem COD (Cash On Delivery),” Jurnal Analisis Hukum (JAH), vol. 4, no. 2, pp. 188–202, 2021.
S. W. K. Dewi, B. O. Utami, and Musafa, “Mengukur Tingkat Kepuasan Pengguna E-Commerce Shopee Pada Fitur Cod (Cash On Delivery),” Jurnal Sain Manajemen, vol. 3, no. 2, pp. 55–63, 2019.
Google, Temasek, and B. & Company, “e-Conomy Sea 2021 The SEA Digital Decade Indonesia,” 2021.
Databoks, “10 E-Commerce dengan Pengunjung Terbanyak Kuartal I 2022,” 2022.
Databoks, “Ini Situs E-Commerce dengan Pengunjung Terbanyak per Agustus 2022,” 2022.
A. Nurkholis and E. A. Nandasari, “Daya Ikat Perjanjian Jual Beli Dalam Marketplace Shopee Dengan Sistem Pembayaran Cash on Delivery (Cod),” Jurnal As Syar’e Jurnal Syari’ah & Hukum, vol. 1, no. 1, pp. 1–98, 2022.
DOI: https://doi.org/10.35308/jti.v2i1.7648
Jurnal Teknologi Informasi
e-ISSN: 2829-8934 I DOI: 10.35308
Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo, Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681, Indonesia
(0655) 7110535
is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License