Struktur Komunitas Ikan Karang di Kawasan Gosong Menara dan Gosong Tihi-tihi Perairan Kota Bontang Kalimantan Timur

Amelia Gustiana, Muchlis Effendi, Rani Novia

Abstract


Ikan karang adalah salah satu organisme penting dalam kajian ekosistem terumbu karang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui struktur komunitas ikan karang di kawasan Gosong Menara dan Gosong Tihi-tihi, Bontang, Kalimantan Timur. Pengambilan data lapangan dilaksanakan pada Desember 2024 hingga Maret 2025. Data ikan karang diambil di dua gosong dengan masing-masing 2 (dua) stasiun tiap gosong. Pengambilan data dilakukan dengan metode teknik UVC (Underwater Visual Census) melalui scuba diving. Analisa data yang terkumpul menunjukan bahwa di terumbu karang Gosong Menara tercatat sebanyak 925 individu yang terdiri dari 41 genus, sedangkan di terumbu karang Gosong Tihi-tihi tercatat sebanyak 451 individu yang terdiri dari 43 genus. Struktur komunitas ikan karang pada Gosong Menara menunjukan keanekaragaman sedang, keseragaman sedang, tidak ada dominansi, dan kekayaan tinggi. Sedangkan struktur komunitas ikan karang pada Gosong Tihi-tihi menunjukan keanekaragaman tinggi, keseragaman tinggi, tidak ada dominansi, dan kekayaan Tinggi. Perbandingan struktur komunitas ikan karang pada seluruh stasiun, dapat disimpulkan bahwa komunitas ikan karang pada Gosong Tihi-tihi lebih stabil dibanding dengan Gosong Menara.


Keywords


Determinan, Genus, Underwater Visual Census (UVC)

Full Text:

PDF

References


Allen, G. R. 2020. A Field Guide to Tropical Reef Fishes of The Indo-Pacific. Tuttle Publishing. Bergbauer, M and Kirschner, M. 2014. Reef Fishes of Indo-Pacific. John Beaufoy Publishing Limited.

Bshary R, Hohner A, Ait-el-Djoudi K, Fricke H. 2006. Interspecific communicative and

coordinated hunting between groupers and giant moray eels in the Red Sea. PLOS Biology. Dahuri, R., Rais, J.,

Ginting, S. P., Sitepu, M. J. 2001. Pengelolaan Sumberdaya Wilayah Pesisir dan

Lautan Secara Terpadu, Pradinya Paramita, Jakarta

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kalimantan Timur. 2021. Rencana Pengelolaan Zonasi

Kawasan Konservasi di Perairan Bontang Provinsi Kalimantan Timur.

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kalimantan Timur. 2023. Laporan Akhir Survey

Pengumpulan Data Pemetaan Kondisi Ekosistem Pesisir Provinsi Kalimantan Timur.

Hartati, S.T dan I.N. Edrus, 2005. Komunitas lkan Karang di Perairan Pantai Pulau Rakiti dan Pulau Taikabo, Teluk Saleh, NTB. Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia. Edisi Sumberdaya dan Penangkapan. Vol: 11 No. 2. 83-93 hal.

Hukom, F. D. 1998. Ekostruktur dan Organisasi Spasial Temporal Ikan Karang di Perairan Teluk

Ambon. Tesis, IPB, Bogor.

Jorgensen, S. E., Constanza, R. and Xu, F. L. 2005. Handbook of Ecological.

Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Nomor KEP/27/MEN/2021 Tentang Kawasan Konservasi di Perairan Bontang di Provinsi Kalimantan Timur.

Kerbs, C.J. 1985. Ecology: The Experimental Analysis of Distributions and Abundance. Ed. New York: Harper and Row Publishers. 654 p

Ludwig, J.A., dan Reyonds, J.F. 1988. Statistical Ecology: Primer in Methods and Computing. John Wiley and Sons. New York. 92 hlm

Margalef, D. R. 1958. Information Theory in Ecology. General System 3. 36-71.

Odum, E.P 1971. Dasar-dasar Ekologi. Edisi Ketiga. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Odum, E.P. 1993. Dasar-dasar Ekologi Edisi Ketiga. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Pieolu, E. C. 1966. The Measurement of Diversity in Different Types of Biological Collections.

Theoret Biology. 131-144.

Rondonuwu, A. B., Ruddy, D. J. M., John, L. T. 2019. Ikan Karang di Wilayah Terumbu Karang,

Desa Likupang Kampung Ambon. Kecamatan Likupang Timur, Kabupaten Minahasa Utara. Jurnal Ilmiah Platax. 7:90-9


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Amelia Gustiana, Muchlis Effendi, Rani Novia

                                 Jurnal Laot Ilmu Kelautan 
                    e-ISSN: 2684-7051  I  DOI: 10.35308
Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo, Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681, Indonesia
(0655) 7110535 l   l +6282268863033
License Creative Commons is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

https://conference.perbanas.ac.id/

https://openjournal.wdh.ac.id/

https://ceeratjsd.com/

https://jurnal.stkippgritulungagung.ac.id/

https://jurnal.stikesnh.ac.id/

https://e-journal.unmuhkupang.ac.id/

https://ejournal.isimupacitan.ac.id/

https://journal-uim-makassar.ac.id//

https://jurnal.uisu.ac.id/

https://jurnalteknik.umkendari.ac.id/

https://excelsiorteologi.sttexcelsius.ac.id/

https://dentejo.poltekkes-surabaya.ac.id/

https://xicia.ispg.ac.mz/

SLOT88

https://scientiamilitaria.journals.ac.za/

SLOT777

SLOT777

https://smujo.id/biodiv/

https://jurnal.umbarru.ac.id/

https://semarangloker.id/

https://jurnal.kpk.go.id/

https://jurnal2.umala.ac.id/

https://ejournal.unmuha.ac.iad/

slot88

slot88

Slot777

Slot777

Slot777

https://journal.brajamustipublication.com/

slot777