Pengaruh Bukaan Slice Terhadap Kecepatan Alir Stock dalam Pembentukan Formasi Kertas

Dejoi Irfian Situngkir, Golfrid Gultom, Nelson Silitonga, New Vita M D Marbun, Juan Presly Manalu

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk melihat bagaimana pengaruh besarnya bukaan slice terhadap kecepatan alir stock dan bagaimana pengaruhnya terhadap formasi kertas, sehingga kualitas kertas yang dihasilkan tetap terjaga memenuhi kriteria konsumen. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan persamaan bernoulli dengan azas kontinuitas fluida. Berdasarkan hasil penelitian ini didapatkan bahwa  kecepatan kecepatan alir stock dengan bukaan slice kecil dengan bukaan 7 mm adalah sebesar 17,33 m/s dan kecepatan alir stock dengan bukaan slice besar dengan bukaan 8,4 mm adalah sebesar 12,02 m/s. Dapat disimpulkan bahwa bukaan slice yang besar pada headbox mengakibatkan kecepatan alirnya akan lambat dan kualitas pembentukan formasi kertas tidak akan sesuai standar dan pada bukaan slice yang kecil pada headbox mengakibatkan kecepatan alirnya semakin cepat dan kualitas yang dihasilkan akan sesuai dengan standar yang telah ditentukan.

Full Text:

PDF

References


Jatmika, 2022, Menilik Potensi Industri Pulp dan Kertas Berkelanjutan sebagai Penggerak Perekonomian Indonesia, https://money.kompas.com/read/2022/03/14/202500826/menilik-potensi-industri-pulp-dan-kertas-berkelanjutan-sebagai-penggerak

B. Nurmansyah, 2023, Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Undiksha Analisis Downtime Paper Machine Menggunakan Metode FMEA untuk Menurunkan Cacat Sheet Break Analysis of Paper Machine Downtime Using the FMEA Method to Reduce Sheet Break Defects,” Pendidik. Tek. Mesin Undiksha, vol. 11 No.1, no. 1, pp. 145–166, [Online]. Available: http://10.0.93.79/jptm.v11i1.56628

D. I. Situngkir, 2019, Pengaplikasian FMEA untuk Mendukung Pemilihan Strategi Pemeliharaan pada Paper Machine, FLYWHEEL J. Tek. Mesin Untirta, vol. 1, no. 1, p. 39, 2019, doi: 10.36055/fwl.v1i1.5489.

A. Widayanti and I. Rostika, 2019, Analisis Mutu Proses Produksi Kertas Dupleks dengan Mempertimbangkan Waktu Kerusakan untuk Meminimumkan Biaya Cacat, J. Selulosa, vol. 9, no. 02, p. 87, doi: 10.25269/jsel.v9i02.280.

R. A. Prasetyo and H. Mahmudi, 2021, Analisa Pengaruh Kecepatan Produksi Terhadap Gramatur Pembuatan Kertas, J. Mesin Nusant., vol. 4, no. 2, pp. 108–113, doi: 10.29407/jmn.v4i2.17293.

A. K. Paminto, R. Surya Sitorus, R. Firmansyah, and N. Sahari Laili, 2020, Kajian Efisiensi Energi di Industri Pulp dan Kertas, J. Energi Dan Manufaktur, vol. 13, no. 1, p. 1, , doi: 10.24843/jem.2020.v13.i01.p01.

A. Ismayana, T. Puspaningrum, M. U. Putri, and N. S. Indrasti, 2022, Kajian Implementasi Peluang Produksi Bersih Pada Industri Kertas Sack Kraft Pt X, J. Teknol. Ind. Pertan., vol. 32, no. 1, pp. 74–83, doi: 10.24961/j.tek.ind.pert.2022.32.1.74.

A. A. J. Ardika, 2008, Analisa Pengendalian Kualitas Pada Cigarette Paper Jenis Vellin 60 dengan Menggunakan Peta Kontrol dan Acceptance Sampling, Skripsi, Universitas Brawijaya.

B. Norman and D. Söderberg, 2001, Overview of Forming Literature, 1990-2000, 2001, in Trans. of the XIIth Fund. Res. Symp. Oxford, C. F. Baker, Ed., Fundamental Research Committee (FRC), Manchester, pp. 431–558. doi: 10.15376/frc.2001.1.431.




DOI: https://doi.org/10.35308/jmkn.v10i2.10062

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.