KEMENANGAN JADIN DAN INTERAKSI SOSIAL PADA PEMILUKADA 2017 KABUPETAN NAGAN RAYA

Sudarman Alwy, Misnawati Misnawati

Abstract


Keikutsertaan masyarakat dalam Pemilukada sebagai wujud kepedulian sosial terhadap kebijakan pemerintah dalam memilih pemimpin yang dianggap layak dan cakap untuk kepemimpinan. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari bagaimana peran modal sosial dalam kemenagan Jadin pada Pemilukada 2017 Kabupaten Nagan Raya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan analisis deskriptif yang melibatkan informan secara purposive samplingterdiri dari 5 orang infoman. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan penyelidikan dengan pengujian keabsahan data memakai triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Sosial dominan yang berhasil dalam arena perpolitikan adalah dengan membangun interaksi dan saweu gampong. Pasangan Jadin intens melakukan silaturrahim ke semua lapisan masyarakat yang difasilitasi oleh tim yang dinamakan Tim Pejuang Jadin yang memang telah dibentuk sebelum Pemilukada, melalui kerja massa tim inilah yang kemudian memulai misi-misi serta program favorit Jadin tersedi pilihannya pada Jadin.

 

Kata kunci; Interaksi Sosial, Tim Pemenangan, dan Pemilukada


Keywords


Interaksi Sosial, Tim Pemenangan, dan Pemilukada

Full Text:

PDF

References


A.B. Susanto. 2009. Reputation Driven Corporate Social Responsibility pendekatan Strategi Management dalam CSR. Jakarta: Esensi Erlangga Group.

Adman, Nursal 2004. Political Marketing: Strategi Memenangkan Pemilu. Gramedia Pustaka Utama

Ardial. 2010. Komunikasi Politik. Jakarta: indeks.

Arifin, Anwar. 2006. Ilmu Komunikasi: Sebuah Pengantar Ringkas. Jakarta. PT. Raja Grafindo Persada.

Arikunto, Suharsimi. 2009. Prosedur Penelitin Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Cangara, Hafied. 2014. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta. PT. Raja Grafindo Persada.

--------------------. 2009. Komunikasi Politik: Teori, Konsep dan Strategi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Dan Nimmo. 2005. Komunikasi Politik. Komunikator, Pesan, dan Media. Edisi Terjemahan oleh Tjun Surjaman. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Firmanzah. 2008. Marketing Politik Antara Pemahaman dan Realitas, Edisi kedua, Yayasan Obor Indonesia, Jakarta.

Lilliker, Darren G. 2006. Key Concepts in Political Communication Sage Publication: london.

McNair, Brian. 2011. An Introduction to Political Communication. Fifth Edition. Oxon: Routledge.

Miles B, Matthew dan Huberman. 2007. Analisis Data Kualitatif. Jakarta: Universitas Indonesia Press.

Moleong, Lexi J. 2002. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Muhtadi, Suep Saeful. 2008. Komunihasi Politik Indonesia: Dinamika Islam Politik Pasca Orde Baru, Bandung: Remaja Rosda Karya.

Nasution, LK. 2007. Stres pada Remaja. Universitas Sumatra Utara.

Prihatmoko, Joko J. 2003. Pemilu 2004 dan Konsolidasi Demokrasi. Semarang: LP21 Press.

Rahman, Reza. 2009. Corporate Social Responsibility: Antara Teori dan Kenyataan. Yogyakarta: Media Pressindo.

Rizkiyansyah. 2007. Pemilu dan Demokrasi. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Rush, Michael dan Althoff, Philip. 2008. Pengantar Sosiologi Politik, an Introduction to Political Sociologi. Jakarta: Rajawali Pers.

Ruslan, Rosady.2005. Manajemen Public Relation dan Media Komunikasi (Konsep dan Aplikasi). PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kalitatif, kulitatif dan R&D). Bandung: Alfabeta.

Surbakti, Ramlan. 2010. Memahami Ilmu Politik. Jakarta: PT. Grasindo.




DOI: https://doi.org/10.35308/jcpds.v4i2.996

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Community : Pengawas Dinamika Sosial 
ISSN 2477-5746 (cetak); ISSN 2502-0544 (online)
Prodi Sosiologi
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Teuku Umar
Meulaboh, Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681, Indonesia 
email: jcommunityutu@gmail.com |sosiologi@utu.ac.id| http://sosiologi.utu.ac.id
________________________________________________________________________________

 Community : Pengawas Dinamika Sosial dilisensikan dengan Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0 .