ANALISIS ISI PENOLAKAN PUBLIK TERHADAP TENAGA MEDIS DI DETIK.COM
Abstract
Dunia dihebohkan dengan adanya virus baru yang berasal dari Wuhan China. Virus ini dengan cepat menular dan menginfeksi sebagian besar warga dunia tak terkecuali Indonesia. Tenaga medis menjadi garda utama dalam penanganan wabah ini. Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran kepada masyarakat terkait berita penolakan publik terhadap tenaga medis yang menangani covid. Analisis isi berita biasanya digunakan untuk menganalisis konten media cetak dan media elektronik. Analisis isi adalah metode ilmiah penelitian dan menarik kesimpulan Dengan menggunakan dokumen tentang isi media cetak elektronik. Melalui analisis konten, peneliti dapat mempelajari deskripsi konten, karakteristik pesan, dan pengembangan konten. Penelitian ini membahas tentang berita dari portal online Detik.com dengan judul berita “Suara Tenaga Medis Corona soal Penolakan di Publik: Kami Juga Manusia” (Minggu, 26 April 2020) yang dianalisis menggunakan metode penelitian analisis isi (content analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingginya konsumsi publik terhadap media telah menimbulkan pengaruh ekspos media yang menimbulkan berbagai interpretasi dari pembaca. Paparan media dapat mempengaruhi pembentukan kepercayaan, sikap, bahkan perilaku masyarakat.
Kata Kunci: Media Massa, Analisis Isi, Tenaga Medis
Full Text:
PDFReferences
Books
Denis, M. d. (1987). Teori Komunikasi Massa Suatu Pengantar. Jakarta : Erlangga.
Effendy, O. U. (2001). Ilmu Komunikasi : Teori dan Praktek. Bandung: PT. Remaja.
Siregar, Ashadi dkk. 1998. Bagaimana Meliput dan Menulis Berita untuk Media Massa. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.
Journal Article
Atmadja, Xena Levina. 2014. “Analisis Framing Terhadap Pemberitaan Sosok Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) Di Media Online”. Surabaya. Jurnal EKomunikasi Vol.2, No 1 (2014).
Boer, K. M., Pratiwi, M. R., & Muna, N. (2020). Analisis Framing Pemberitaan Generasi Milenial dan Pemerintah Terkait Covid-19 di Media Online. Communicatus: Jurnal Ilmu Komunikasi. https://doi.org/10.15575/cjik.v4i1.8277
Entman, R. M. (2007). Framing bias: Media in the distribution of power. Journal of Communication. https://doi.org/10.1111/j.1460-2466.2006.00336.x
Eriyanto. (2011). Analisis Isi: Pengantar Metodologi untuk Penenlitian Ilmu Komunikasi dan ilmu-ilmu sosial lainnya. In Analisis Isi: Pengantar Metodologi untuk Penenlitian Ilmu Komunikasi dan ilmu-ilmu sosial lainnya.
Hadi, L. R. (2020). Dampak Psikologis dalam Memberikan Perawatan dan Layanan Kesehatan Pasien. HEALTH INFORMATION JURNAL PENELITIAN.
Harisah, H. (2020). Kebijakan Pemberian Insentif Pada Tenaga Medis Virus Corona Covid-19 Pendekatan Maslahah. SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I. https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i6.15320
Triyaningsih, H. (2020). Efek Pemberitaan Media Massa Terhadap Persepsi. Meyarsa, 3.
Zulva, T. N. (2020). Covid-19 Dan Kecenderungan Psikosomatis. Journal of Chemical Information and Modeling , 1-4.
Skripsi
Sari, Vivi Purwito. 2012. “Analisis Framing Berita Headline Freeport Di Harian Kompas” Skripsi. (Tidak Diterbitkan) Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Hasanuddin.
Internet
Banten Suara.com dalam https://banten.suara.com/read/2020/03/26/144735/terjadi-lagi-tenaga-medis-rsud-banten-yang-akan-indekos-alami-penolakan, diakses tanggal 1 November 2020 pada pukul 13.00
Detik.com dalam https://news.detik.com/berita/d-4991687/suara-tenaga-medis-corona-soal-penolakan-di-publik-kami-juga-manusia. diakses tanggal 29 oktober 2020
Kompas”, dalam Https://nasional.kompas.com/read/2020/05/06/16103241/pakar-epidemi-covid19-di-ri-tak-akan-selesai-dalam-waktu-dekat, diakses tanggal 20 Mei 2020 pada pukul 19.0
Refbacks
- There are currently no refbacks.
p-ISSN: I e-ISSN: 2807-7989 DOI: 10.35308
Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo, Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681, Indonesia
(0655) 7110535 l +62 813-7013-1712
is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License